Pembelajaran genre, atau Genre based learning memiliki tujuan  untuk memberikan kecakapan hidup bagi siswa dalam dalam Bahasa Inggris(Life skills). Menurut Buku modul tentang pengenalan genre yang disusun oleh Ibu Sri Muryati,Berikut ini adalah kaitan pembelajaran genre dengan kecapakapan hidup yang akan dikuasai(genre and life skills):

Genre and Life Skills
Genre and Life Skills


1.   Procedure
-      Menjadi seorang sales promoter yang dapat memperagakan dan menawarkan produk tertentu yang akan dijualnya pada konsumen.
-      Menjadi seorang pencipta resep makanan/minuman(Misalkan dalam acara seperti : Yan Can Cook, Wok With Yan, etc.)

2.   Recount
-      Menuliskan atau menceritakan kepada seseorang tentang pengalaman pribadi yang diaalaminya di masa lampau.
-      Berperan sebagai penulis buku sejarah.

3.   Spoof
-      Berperan sebagai seorang story teller

4.   Report
-      Menerangkan secara lisan atau tertulis tentang pengalaman pada suatu benda, binatang atau tanaman(laporan biologi)

5.   Narrative
-      Berperan sebagai seorang story teller
-      Berperan sebagai drama
-      Menjadi seorang penulis naskah drama
-      Menjadi seorang penulis buku cerita(novelis)
-      Berperan dalam panggung boneka
-       
6.   News Item
-      Berperan sebagai pembawa warta berita
-      Berperan sebagai seorang presenter TV
-      Berperan sebagai seorang wartawan
-      Berperan sebagai seorang reporter TV atau radio

7.   Description
-      Dapat menulis atau menceritakan apa yang ia lihat apakan itu situasi, benda atau orang.
-      Berperan sebagai orang yang kehilangan sesuatu
-      Melaporkan orang yang hilang

8.   Exposition
-      Berperan sebagai pembawa makalah dalam seminar
-      Berperan sebagai orang yang sedang berpidato

9.   Discussion
-      Berperan sebagai seorang debater dalam acara debat atau diskusi ilmiah

10.       Explanation
-      Dapat menerangkan terjadinya sesuatu melalui sebuah proses
-      Berperan sebagai pembawa makalah ilmiah dalam seminar

11.       Review
-       Berperan sebagai seorang kolumnis suatu majalah atau Koran tentang suatu karya sastra

12.       Anecdote
-      Berperan sebagai seorang story teller

 Semoga informasi tentang genre ini bermanfaat.

0 comments:

Post a Comment

Thanks for coming here

 
Top