Belajar Bahasa Inggris. Belajar report text, Teks report adalah salah satu dari sekian
jenis teks/genre yang dipelajari di sekolah lanjutan seperti SLTP maupun SLTA. Belum
banyak referensi buku yang mengupas tentang genre, genre based. Penulis sejauh
ini merasa kesulitan untuk mempelajari bahkan untuk menulis artikel blog
seperti sekarang ini penulis mengacu pada rangkuman pelajaran di sekolah dan
lewat situs-situs lainnya di internet.
Menulis teks report tentang Whales dan rice (Paus dan padi) |
Report text, di dalam situs Englishindo dijelaskan bahwa Teks ini
adalah sebuah teks yang menghadirkan informasi tentang suatu hal secara apa
adanya. Teks ini adalah sebagai hasil dari observasi dan analisa secara
sistematis(Report is a text which present information about something, as
it is. It is as a result of systematic observation and analyses).
Tujuan(Social
function) dari penulisan teks report:
Menurut
Buku Modul Pembelajaran genre yang
disusun oleh Sri Muryati, tujuan
teks report adalah “To describe the way things are, with reference to a range of natural,
manmade and social phenomena in our environment”. Teks report digunakan
untuk menjelasakan tentang cara atau proses sesuatu baik yang alami maupun
buatan dan fenomena yang ada di sekitar kita.
Menurut
Situs Englishindo, Its
social purpose is presenting information about something. They generally
describe an entire class of things, whether natural or made: mammals, the
planets, rocks, plants, countries of region, culture, transportation, and so on.
Tujuan report text adalah untuk menyampaikan informasi hasil pengamatan dan
analisa yang sistematis. Informasi yang dijelaskan dalam report text biasanya
bersifat umum, baik itu alamiah ataupun buata seperti binatang mamalia, planet,
bebatuan, tumbuh-tumbuhan, negara bagian, budaya, transportasi, dan lain
sebagainya.
Generic structure(Schematic
Structure) Teks Report:
General Clasification: Berisi mengenai subjek yang
dilaporkan dan klasifikasinya.
Description : Berisi mengenai fenomena-fenomena
yang terjadi; baik bagian-bagiannya, sifat-sifatnya, kebiasaannya, ataupun
tingkah lakunya, dan lainnya yang disajikan secara ilmiah.
Susunan
struktur juga dapat seperti di bawah ini :
General
classification, description, parts, qualityes, habits/behavior
Language features(Ketatabahasaan)
dari teks report
Berikut
ketatabahasaan yang biasa dijumpai di dalam jenis teks ini:
- Noun
- Relational processes (relating
verbs: attributive and identifying)
- Simple present tense
- Tehnical verbs/terms
- Material processes
Contoh 2 Report Text :
Contoh
teks ini penulis ambil dari buku Modul pembelajaran genre
Whales
General
classification:
Whales
are sea-living mammals.
Description:
They
therefore breathe air but cannot survive on land. Some species are very large
indeed and the blue whale , which can exceed 30m in length, is the largest
animal to have lived on earth. Superficially, the whale looks rather like fish,
but there are important differences in its external structure; its tail
consists of a pair of broad, flat horizontal paddles (the tail of a fish is
vertical) and I has a single nostril on top of its large, broad head. The skin
is smooth and shiny and beneath it lies a layer of fat (blubber). This up to
30cm in thickness and serves to conserve heat and body fluits.
Rice
General
Classification:
Rice
is plant that produces an edible grain; the name is also used for the grain
itself. Rice is the primary food for half of people in the world. in many
regions it is eaten with every meal and provides more calories than any
other single food.
Description:
According
to the United Nations Food and Agricultural Organization (FAO), rice supplies
an average of 889 calories per day per person in China. In contrast, rice
provides an average of only 82 calories per day per person in the United
States. Rice is a nutritious food, providing about 90 percent of calories from
carbohydrates and as much as 13 percent of calories from protein.
Demikian
sekelumit tentang Report text, penjelasan dan contohnya. Semoga dapat
bermanfaat bagi pembaca. Keep updating because the writer will always update
with the newest and fresh article and post.
Referensi: Genre based writing Modul, Englishindo, Inggris anak
Referensi: Genre based writing Modul, Englishindo, Inggris anak
0 comments:
Post a Comment
Thanks for coming here